Diduga Hendak Tawuran, 4 ABG Bersenjata Diciduk Tim Perintis Presisi Polres Metro

RAKYAT45.COM – Diduga Hendak Tawuran, 4 ABG Bersenjata Diciduk Tim Perintis Presisi Polres Metro Jakarta Selatan,  empat pelajar di kawasan Antasari, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan (Jaksel). Polisi mendapati para pelajar itu membawa celurit.

“Barang bukti 2 celurit, 1 sepeda motor, 2 HP,” kata Kasat Samapta Polres Jaksel Kompol Ghulam Nabi kepada wartawan, Sabtu (3/6/2023).

Ghulam mengatakan empat pelajar itu yakni RRS (17), RF (17), B (16), dan ASZ (16) telah diserahkan ke Polsek Kebayoran Baru untuk ditindaklanjuti. Mereka diamankan dini hari tadi sekitar pukul 04.00 WIB.

BACA JUGA: Bupati Rokan Hulu Pimpin Apel Ops Lilin Lancang Kuning 2021

“Kemudian tim menyerahkan kepada Polsek Kebayoran Baru untuk ditindaklanjuti,” ujarnya.

Baca Juga :   Refleksi Hari Lahir Pancasila, Kapolri: Bersatu dan Gotong Royong Melawan Covid-19

Selain itu, Ghulam mengatakan pihaknya juga menemukan sekelompok pemuda yang hendak balap liar di kawasan Lebak Bulus. Dia menuturkan balapan itu berhasil dibubarkan.

BACA JUGA: Terima Kasih kepada Tim Gabungan, Kapolres Bengkalis : Tetap Semangat Karena Tugas Ini

“Pukul 02.30 WIB tim menemukan sekelompok pemuda yang sedang persiapan balap liar kemudian tim mengimbau untuk membubarkan diri pulang ke kediamannya masing-masing, situasi aman. Pukul 03.00 WIB tim mengimbau kepada pemuda yang nongkrong di Jl Lebak Bulus 1 untuk tidak melakukan balap liar,” ujarnya.

 

LANJUT BACA:

Proyek Jembatan Lawe Natam I Di Aceh Tenggara Diduga Asal Jadi, dana mencapai 21,4 Milyar

Kabareskrim Polri Dengan Bea Cukai Berhasil Ungkap 2 Pabrik   Ecstasy Jaringan lnternasional 

Bupati Rokan Hulu H. Sukiman Dan Wakil Bupati Rohul H. Indra Gunawan Lepas Jamaah Calon Haji

Bhabinkamtibmas Polsek Bagan Sinembah melaksanakan giat gotong royong bersama masyarakat

Tak Sampai 24 Jam Kepolisian Resor Indragiri Hulu Polsek Lirik meringkus seorang pelaku Curanmor

Petani di Sumatera Selatan Kembangkan Pupuk Organik

Tak Sampai 24 Jam Kepolisian Resor Indragiri Hulu Polsek Lirik meringkus seorang pelaku Curanmor

 

Baca Juga :   Wujudkan Pelayanan Tanpa Kehadiran Masyarakat, Kapolri Minta Korlantas Terus Berinovasi

Yuk! baca artikel menarik lainnya dari RAKYAT45.COM di GOOGLE NEWS

banner 728x500

Komentar ditutup.